Kegiatan lombasiswa yang terdiridari : Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N), Lomba Pasanggiri Bahasa, Sastra dan Baca Tulis Aksara Sunda. Lomba Baca Tulis Berhitung (Calistung) bagiKelas 1, 2 dan 3 jenjang SD bertujuan untuk memberikan wadah berkreasi dengan menampilkan karyakreatif dan inovatif bagi peserta didik sekolah dasar dengan mengedepankan sikap sportivitas dalam pengembangan diris ecara optimal sehingga dapat meningkatkan mutu pendidikan. Disisi lain keiatan tersebut dapat meningkatkan kreativitas, dan memotivasi peserta didik untuk mengekspresikan diri, cinta budaya daerah dan budaya nasional melalui kegiatan sesuai dengan minat, bakat, dan kemampuannya.Melalui kegiatan lomba ini pula diharapkan dapat tetap terpeliharanya semangat dan komitmen parapraktisi pendidikan ,sehingga memungkinkan mereka selalu berupaya mengembangkan proses pendidikan khususnya bidang seni dan budaya.
Berikut adalah Juklak dan JUKNIS FL2SN 2016 Provinsi Jawa Barat